Sempurnakan momen libur panjang dengan ragam tontonan dari Negeri Ginseng yang akan tayang di sepanjang bulan ini.
Ketahui daftarnya dan tentukan pilihan tontonan yang akan menemani hari-hari Anda disepanjang bulan ini!
Berbagai drama Korea dengan tema cerita yang menarik dan menjanjikan siap untuk mewarnai langkah awal Anda di tahun 2024 ini.