Tampil santai namun tetap presentable, intip penampilan para anggota dari Bangtan Boys ketika mengunjungi Met Museum.
Seluruh member Bangtan Boys tersebut dibalutkan koleksi Virgil yang tangguh dan dinamis.
Group terpopuler Korea Selatan BTS, atau Bangtan Sonyeondan memiliki pengaruh kuat dalam promosi produk terbaru.