BAZAAR Art Jakarta, pameran seni terbesar dan eksklusif siap memuaskan hasrat para pencinta seni dengan karya para seniman dan galeri-galeri besar dari dalam maupun luar negeri yang turut berpartisipasi dalam acara yang diselenggarakan di ballroom The Ritz-Carlton Jakarta, Pacific Place ini. Dibuka untuk umum pada tanggal 18-20 Juli 2014 pukul 11.00-22.00, berikut jadwal acara lengkap selama penyelenggaraan BAJ 2014.
Jumat, 18 Juli 2014
13.00-14.00 : ArtTalk oleh Asosiasi Galeri Senirupa Indonesia (AGSI).
Moderator: Jun Laksamana Tirtadji
14.00-15.00 : ArtTalk oleh Mr. Daisuke Miyatsu.
Topik: Can You Build A Good Collection with Limited Financial Resources?
16.30-17.30 : Special performance: Wayang Bocor oleh Eko Nugroho.
18.00-18.30 : Special project: WORLD WITHIN oleh AGSI
19.00-20.00 : Lelang Amal Rimowa & Abarth untuk YPAC & YJI
Sabtu, 19 Juli 2014
11.00-12.00 : Special performance oleh Papermoon Puppet Theater
14.00-17.30 : ArtTalk oleh June Yap, Dr. Thomas J Berghuis, Hammad Nasser.
Moderator Farah Wardani dan Enin Supriyanto
Topik: Indonesian Contemporary Art: The Next Big Thing?
18.30-19.00 : Special project oleh AGSI
19.30-20.30 : Special performance oleh Papermoon Puppet Theater
Minggu, 20 Juli 2014
14.00-15.00 : Special project oleh AGSI
16.00-17.00 : Talkshow oleh BCA
Untuk daftar galeri peserta dan informasi lebih lanjut, silahkan klik di sini.
(Daniar Cikita. Foto: Dok. Bazaar)