Dr. Yannis Alexandrides dan Eva Alexandridis menyelenggarakan exclusive masterclass di The Langham Jakarta.
Master Perfumer kelima dari Guerlain, Thierry Wasser yang sedang berkunjung ke Indonesia turut meluangkan waktu untuk bersantap dan bercengkrama lebih dekat dengan komunitas Baztie dari Harper's Bazaar Indonesia.
Bazaar bersama para BAZties melihat sekaligus menjelajahi lebih dekat berbagai koleksi baru Fauré Le Page.
Ini dia berlibur a la para Bazties!
Bazaar melihat sekaligus menjelajah lebih dekat berbagai komitmen Kiehl’s terhadap lingkungan.