Dari kebangkitan film rom-com hingga keputusan politik yang bersejarah (belum lagi musim panas penuh sensasi), tahun lalu benar-benar penuh warna dan jauh dari kesan biasa.